Izin Menikah dari Orangtua/Wali: Sudah diizinkan menikah
Target Menikah: ≤ 12 bulan setelah taaruf
Tempat Tinggal Setelah Nikah: Dirundingkan bersama pasangan
Ikhtiar Kesiapan Nikah: Ikhtiar saya pertama adalah menambah wawasan melalui webinar pranikah, kajian online, nasihat dan pengalaman dari orangtua,
saudara, dan sahabat. iktiar saya selanjutnya adalah terkait finansial, saat ini memiliki tabungan xx. terakhir adalah iktiar saya terkait kesehatan mental dan fisik,
Anak & Pendidikannya: [1] Anak didik di bawah pengawasan kedua orang tua hingga mencapai masa tamat Sekolah Dasar;
[2] Tatkala mencapai jenjang menengah pertama dan jenjang menengah atas disekolahlan di Ma'had sunnah insyaAllah;
[3] Sementara itu terus dibimbing dan dimotivasi oleh kedua orang tua untuk karir anak kedepan, apakah melanjut universitas atau langsung membangun usaha sendiri
Harapan Setelah Menikah: Visi:
Membangun keluarga yang harmonis, meraih berkah dan ridho Allah, serta dapat berkumpul besama di syurga Allah.
Misi:
[1] Menumbuhkan ketakwaan kepada Allah Swt di hati pasangan dan anak sedini mungkin.
[2] Menjalankan ibadah wajib dan mengusahakan ibadah sunnah. Serta menghafal dan mengamalkan Al Quran dan sunnah.
[3] Saling mengasihi antar anggota keluarga agar tidak ada perselisihan.
[4] Mengedepankan kepentingan bersama dan selalu ada komunikasi antar anggota keluarga.
[5] Mendukun setiap anggota keluarga jika ada ide/pendapat/bakat/dsb selagi hal tersebut tidak diluar syariat islam.
Kriteria Calon Pasangan: Tidak merokok dan alcohol, Penyabar, pekerja keras, penyayang,
mampu mempimpin
Kriteria dari Keluarga / Info Tambahan (jika ada): Saya menyukai pria yang tidak memiliki penyakit dalam dan
atau penyakit keturunan.
Berikut adalah beberapa jenis pelanggaran yang bisa dilaporkan:
1. Informasi Palsu
CV Taaruf menggunakan identitas orang lain
Identitas palsu (tanggal lahir, tinggi badan, status pernikahan, dll.)
Pendidikan atau pekerjaan yang tidak sesuai dengan kenyataan
2. Perilaku Tidak Pantas
Menggunakan bahasa kasar atau tidak sopan
Mengajak aktivitas yang tidak sesuai dengan tujuan taaruf
Mengirimkan konten yang tidak senonoh
3. Penipuan & Modus Kejahatan
Meminta uang dengan alasan yang mencurigakan
Menawarkan investasi atau bisnis dengan iming-iming keuntungan
Menggunakan profil untuk tujuan penipuan
4. Pelecehan & Intimidasi
Mengirim pesan berulang kali meskipun sudah ditolak
Mengancam atau memaksa untuk menerima lamaran atau bertemu
Memaksa berbagi informasi pribadi seperti PIN ATM atau password
5. Aktivitas yang Tidak Sesuai dengan Prinsip Taaruf
Bermain-main dengan niat tidak serius dalam taaruf
Berpura-pura single padahal sudah menikah
Berusaha melakukan hubungan di luar pernikahan
6. Spam & Aktivitas Mencurigakan
Mengirim pesan promosi atau iklan melalui CV Taaruf atau Ruang Komunitas
Menggunakan akun ganda untuk menipu atau memanipulasi pencarian jodoh
Terindikasi LGBTQ+ atau memiliki CV Taaruf dengan jenis kelamin yang tidak sesuai